TEKNIK-TEKNIK PEMBENTUKAN PERILAKU ADAPTIF
Jumat, 03 Juli 2009
Teknik-teknik Pembentukan Perilaku Adaptif ini dapat dilakukan dengan beberapa teknik yang masih dapat dikembangkan sesuai dengan kebutuhan dan kondisi anak, dan melalui pendekatan secara terpadu (Integrated) dealam pembelajaran.
- Autobiografi: memberikan kesempatannya pada anak untuk menceritakan hidupnya, yang pada akhirnya dapat memberi indikasi tentang konsep diri. Bagi anak yang mengalami kesulitan dalam tulisan ekspresif dapat dimodifikasi melalui rekaman secara lisan.
- Sosimetrik: memungkinkan guru melihat, menilai bagaimana anak di pandang oleh teman sekelasnya.
- Bermain: melalui bermain dapat memenuhi “gairah diri”, memungkinkan anak untuk memperoleh kemampuan menguasai situasi tertentu, dan menjadikan anak mampu mengatasi konflik-konflik dirinya.
- Pendidikan bina diri
- Pendekatan Behavioral / Behavioral modification.
0 komentar:
Posting Komentar